Category: Personal Care

Manfaat Tomat Untuk Wajah

Tomat biasa kita temukan di dapur untuk dijadikan bahan makanan, tetapi Kamu jarang sekali menemukan orang membicarakan manfaat kosmetiknya. Dengan tomat Kamu bisa menyembuhkan pori-pori besar atau mengurangi jerawat atau menenangkan kulit dari sengatan sinar UV atau hanya untuk menghidupkan kembali kulit yang kusam, tomat memiliki manfaat yang banyak untuk perawatan kecantikan buatan sendiri. Tidak … continue reading

Fungsi Toner Untuk Kulit Wajah

Jakarta – Sebenarnya toner itu apa sih? Dan apa yang dilakukan oleh Toner ketika diaplikasikan ke wajah? Toner adalah cairan yang dapat menghilangkan kotoran seperti minyak dan sisa make-up pada kulit. Pemakaian toner juga menjadi langkah yang bagus untuk menjaga kulit tetap bersih dan sehat. Bila digunakan dengan benar, toner dapat membantu menghilangkan kelebihan minyak dan … continue reading

Tips Menghemat Biaya Make up dan Skincare

Jakarta – Penggunaan makeup kerap menjadi kebutuhan wajib untuk sebagian orang, terutama buat kamu yang selalu harus tampil dengan maksimal di setiap kesempatan. Bukan hanya itu saja, hal ini juga biasanya akan dibarengi dengan penggunaan berbagai produk skincare lainnya yang bisa merawat kulit wajah agar lebih sehat sepanjang waktu. Biaya untuk berbagai macam produk makeup dan skincare ini terbilang cukup besar, apalagi jika … continue reading

6 Tips Tetap Cantik Pasca Lebaran Agar Tubuh Kembali Fit dan Kulit Kembali Cerah

Bagaimana libur lebarannya? Dengan timbangan berat badanmu, apakah berkurang atau malah naik? Jika timbangan naik, tak ada salahnya jika sekarang Kamu mulai mementingkan perubahan pola hidupmu selama libur lebaran kemarin. Apa saja yang harus diubah agar kebiasaan itu tidak terjadi terus-menerus? Ubah Pola Tidurmu Selama bulan ramadhan pasti kita mengalami yang namanya kurang tidur, bukan? … continue reading

Apa Manfaat Jus Lemon untuk Kesehatan Kulit Wajah?

Jakarta - Selama ini apakah kamu menyadari bahwa perawatan kulitmu sudah cukup baik? Ada satu hal yang Kamu juga harus tahu bahwa merawat kulit tidak hanya dari luar saja dan tidak cukup hanya sekedar memakai skin care untuk perawatan kulit. Lemon menjadi salah satu solusi untuk Kamu yang ingin merawat kulit lebih maksimal. Dengan kandungan ... continue reading

6 Tips Perawatan Kulit yang Harus Diperhatikan untuk Kulit yang Lebih Cerah dan Sehat

Jakarta – Kulit terlihat sedikit kusam akhir-akhir ini? Mengalami kesulitan mencegah datangnya jerawat? Sudah saatnya Kamu membuat beberapa perubahan pada rutinitas perawatan kulitmu. Produk-produk dan bahan-bahan tertentu sangat efektif mencerahkan kulit yang kusam dan pori-pori untuk hasil yang bebas noda dan halus. Di sini, Kami akan berbagi saran terbaik untuk memelihara, dan membersihkan kulit. 
Cuci … continue reading

Boleh Shop - Mengapa Wanita Indonesia Lebih Memilih Produk Skin Care Dari Korea?

Mengapa Wanita Indonesia Lebih Memilih Produk Skin Care Dari Korea?

Jakarta – Beberapa tahun lalu, tidak banyak gerai kosmetik dari Korea yang ada di kawasan perbelanjaan. Mulai dari satu brand yang akhirnya masuk ke Indonesia, lalu menjamur menjadi puluhan, bahkan kini bisa mencapai ratusan. Entah awalnya apa hal tersebut dipengaruhi oleh popularitas K-Pop dan K-Drama yang sedang melejit. Semua perempuan ingin tampil bak selebriti Korea, yang tidak … continue reading

Tips Perawatan Kulit Untuk Yang Memiliki Kulit Berminyak

Jakarta - Butuh perawatan khusus untuk kamu yang memiliki kulit yang berminyak, tetapi sebelum kamu berasumsi bahwa kulit kamu berminyak, kamu harus yakin dan memahami kulitmu sendiri. Beberapa orang memiliki jumlah minyak yang normal, tetapi merasa terlalu banyak. Kulit kombinasi sering disalahartikan sebagai kulit berminyak. Meskipun kulit kombinasi memiliki minyak di beberapa daerah, kulit kombinasi ... continue reading

Tips Menghalau Insomnia

Menjalani hari hari yang penuh kesibukan, tidur seringkali menjadi hal yang terasa mahal. Belum lagi berbagai gangguan yang datang membuat kita sulit tidur. Padahal kita sudah paham pentingnya tidur bagi tubuh. Simak beberapa hal yang mungkin bisa membantu anda mengatasi masalah sulit tidur atau yang kita kenal dengan insomnia. Pastikan kamu memiliki waktu tidur yang ... continue reading

Lawan Jerawat Dewasa Dengan Cara Ini!

Jakarta - Menderita jerawat dewasa? Kamu tidak sendirian. Annet King, Direktur Pelatihan dan Pengembangan untuk The International Dermal Institute, mengatakan bahwa 54 persen wanita di atas 25 tahun memiliki jerawat dewasa, dan ini paling umum terjadi pada wanita berusia 30-an. "Ini epidemi dalam perawatan kulit," katanya. Jadi apa yang menyebabkan semua jerawat dewasa ini tumbuh? ... continue reading