Description
Cara Penggunaan:
Gunakan 2 kali seminggu pada wajah yang bersih dan telah diberi toner. Diamkan selama 20 menit dan setelah masker dilepas, tepuk-tepuk sisa essence di wajah untuk membantu penyerapan.
Komposisi:
- Niacinamide: Penguat skin barrier.
- Lactobacillus: Penenang dan regenerasi kulit.
- Ekstrak kunyit: Anti jerawat dan penyamar luka.

Age Range: 16-25
Anna –
Ini masker paling oke yg pernah dicoba! Sebagus ituuu pokonya. Awal pertama kali nyoba pas lg liburan di pantai. Kulit langsung kusam bgt rasanya. Lalu pakai masker ini, dan setelah itu jauh lbh baik. Kulit jg lembab bgt. Esens di dalamnya jg banyak, dan bs dikumpulin buat dipakai lg..secinta itu sama produk ini. Dan pastinya bakal beli lagi buat stok