Author: diahayu

Toner dan Essence, bedanya apa dan kapan waktu terbaik menggunakannya

Beda Toner dan Essence, Ini Penjelasan Detailnya

Siapa pun yang akrab dengan rutinitas 10 step Korean skincare, pasti tahu bahwa toner dan essence membentuk dua langkah utama — masing-masing empat dan lima. Tetapi bahkan pecinta perawatan kulit pun bisa merasa bingung tentang perbedaan antara kedua produk tersebut. Mereka terlihat, terasa, dan dikemas dengan cara yang sama, dan beberapa produk bahkan menggabungkan keduanya untuk ... continue reading
Mengenal ampul, skincare rahasia dari Korea Selatan

Mengenal Ampul, Rahasia Kecantikan dari Korea

Mengenal ampul, rahasia kecantikan Korea Selatan yang ramai diperbincangkan di Social Media dan berbagai forum kecantikan. Selain sebagai sebuah inovasi kecantikan yang penuh manfaat, ampul juga masih menyimpan misteri karena banyak yang bilang ia tidak berbeda dari serum atau essence. K-beauties, kamu pasti setuju kalau dunia kecantikan Indonesia sudah banyak terpengaruh oleh Korea Selatan. Coba ... continue reading
Fakta tentang kulit yang menarik dan kamu belum tahu

10 Fakta Tentang Kulit Yang Mungkin Kamu Belum Tahu

Kamu mungkin cukup berpengalaman dalam hal merawat kulit, tetapi seberapa banyak fakta tentang kulit yang kamu ketahui? Saya akan mengejutkan kamu dengan beberapa fakta tentang kulit  yang mungkin belum kamu ketahui sebelumnya. Beberapa informasi ini benar-benar akan mengejutkan kamu, lho! 1. Ini adalah organ terbesar di tubuh Kulit membentang seluas 22 kaki persegi, yang membuatnya ... continue reading
Tips memilih skincare untuk anak-anak dan remaja

Tips skincare untuk anak-anak dan remaja

Kali ini saya sengaja membuat artikel yang membahas tentang skincare untuk anak-anak dan remaja Artikel ini lahir karena generasi muda sekarang sejak dini sudah akrab dengan skincare. Dan meskipun skincare sebenarnya penting untuk semua orang, apa yang dibutuhkan (dan apa yang sebenarnya dapat diserap oleh kulit) dapat bervariasi tergantung pada beberapa faktor! Salah satu faktor ... continue reading
Manfaat shea butter untuk kulit wajah

Kenali Manfaat Shea Butter Untuk Kesehatan Kulit

Kalau kamu mengaku beauty enthusiast, pastinya kamu pernah dengar istilah shea butter. Manfaat shea butter untuk kesehatan kulit sudah diakui secara global, tidak hanya berkaitan dengan kecantikan Korea. Bahan ini juga sangat terkenal dan umumnya digunakan dalam produk perawatan kulit karena sifat pelembabnya yang luar biasa. Shea Butter adalah lemak alami yang diekstrak dari kacang pohon ... continue reading

Membersihkan Whitehead Tanpa Dipencet!

Beberapa malam lalu, tiba-tiba tanpa sadar saya menghabiskan waktu 1 jam menonton video YouTube dari salah satu spa di Thailand yang menampilkan pembersihan whiteheads atau komedo dengan cara dipencet, sebelumnya bahkan pori-pori harus dilubangi terlebih dahulu menggunakan jarum. Sambil menonton saya meringis berempati dengan pasien yang kulitnya memerah dan mengeluarkan darah sesekali. Karena video tersebut, ... continue reading
Manfaat bunga teratai dalam skincare

Bunga Teratai dalam Skincare, Ini Manfaatnya

Ketika kamu berpikir tentang bunga teratai, mungkin kamu akan mendapat kesan ketenangan, atau pencerahan. Beberapa mungkin mengaitkan bunga tersebut dengan simbol budaya atau agama di Asia. Tapi, tahukah kamu bahwa bunga teratai juga memiliki arti penting di dunia K-beauty? Ya, bunga lotus atau yang dikenal dengan nama nelumbo nucifera ternyata memiliki khasiat yang luar biasa ... continue reading

Ini lho bedanya Essence dan Serum

Siapa di antara K-beauties yang masih bingung apa sih bedanya essence dan serum. Korea Selatan emang enggak ada matinya, apalagi kalau ngebahas dunia kecantikan mereka. Essence dan serum adalah dua kategori skincare yang juga lahir dari Korea Selatan. Mungkin sebagian dari kamu sudah hatam soal K-beauty, tapi enggak sedikit lho ternyata yang memasukkan essence dan ... continue reading
Mitos dan Fakta Perawatan Kulit Ini Ternyata Tidak Banyak Yang Tahu

Mitos dan Fakta Perawatan Kulit Ini Wajib Kamu Tahu

K-beauties, kami yakin ini bukan artikel tentang mitos dan fakta perawatan kulit pertama yang kamu pernah baca. Karena banyak sekali kesalahan umum dari perawatan kulit yang dipercaya turun temurun. Sehingga enggak heran kalau kamu sudah sering menemukan artikel sejenis. Karena sejatinya kita harus terus mengedukasi diri agar tidak mudah percaya dengan apa yang orang bilang ... continue reading
Cara tepat melawan jerawat dewasa

Melawan Jerawat Dewasa Dengan Cara Ini!

K-beauties, kamu lagi menghadapi jerawat dewasa? Ingat, kamu tidak sendirian dalam melawan jerawat dewasa. Kenapa? Karena menurut Direktur Pelatihan dan Pengembangan untuk The International Dermal Institute, Annet King, 54 persen wanita di atas 25 tahun memiliki masalah jerawat dewasa, dan ini paling umum terjadi pada wanita berusia 30-an. "Ini epidemi dalam perawatan kulit," katanya. Jerawat ... continue reading
Manfaat Vitamin C untuk Kulit Menurut Dermatologist

Manfaat Vitamin C untuk Kulit Menurut Dermatologist

Dulu, vitamin C biasanya dikaitkan dengan makanan dan minuman yang mengandungnya, seperti jeruk. Belakangan ini, zat yang menjadi pembangkit tenaga antioksidan telah menjadi andalan industri kecantikan dan menjadi bahan utama pembuatan skincare atau kosmetik. Mulai dari produk berjenis serum dan krim. Namun, saat kamu coba membaca label produk untuk produk ini, kamu mungkin akan bertanya-tanya, ... continue reading
Faktor jerawat yang tidak banyak orang tahu

Faktor Penyebab Jerawat Yang Jarang Orang Tahu

Jerawat adalah kondisi kulit yang terjadi ketika folikel rambut tersumbat minyak dan sel kulit mati. Ini menyebabkan komedo putih, komedo atau jerawat. Jerawat paling umum terjadi di kalangan remaja, meski menyerang orang-orang dari segala usia. Perawatan jerawat yang efektif tersedia, tetapi jerawat bisa menetap. Jerawat dan benjolan sembuh perlahan, dan ketika salah satu mulai hilang, yang ... continue reading