Category: Tips & Trend

Bahaya Menggunakan Skincare Rumahan

Sering Menggunakan Skincare Homemade? Hindari Bahan Berikut Ya!

Trend skincare homemade atau Do It Yourself sudah lama menghampiri dunia per-skincare-an Indonesia. Apalagi selama pandemi COVID-19 berlangsung, semakin banyak tips dan trik DIY untuk skincare homemade yang ditemui di  Social Media. Mulai dari TikTok, Instagram, Facebook, hingga YouTube adalah platform dimana kamu butuh ide skincare homemade pasti akan kamu temukan disana. Lulur, eksfolian, masker, ... continue reading

Disebut Sebagai Air Ajaib, Ini Manfaat Micellar Water

Untuk Beauty Enthusiat, Micellar Water pastinya sudah menjadi bagian dari rutinitas skincare harian kamu. Selain karena manfaat Micellar Water yang begitu banyak, tapi juga karena produk ini terkenal sangat compact. Selain itu produk perawatan kulit yang satu ini sangat serbaguna dan menjadi salah satu produk favorit di antara para ahli kecantikan dan kulit. Kesohoran manfaat Micellar Water ... continue reading

Tips dan Trik Perawatan Wajah Ala TikTok

TikTok enggak cuma melahirkan goyangan-goyangan yang asik untuk ditiru tapi juga konten-konten bermanfaat seperti tips dan trik perawatan wajah. Tim Bolehshop sudah mencoba beberapa tips dan trik ala TikTok dan memilah mana saja sih trik yang berhasil dan mana yang enggak berhasil, atau bahkan cuma mitos saja. Berikut adalah 6 tips dan trik perawatan wajah ala TikTok yang kami rasa ... continue reading
Kulit Kering Bukan Kulit Dehidrasi, Cari Tahu Bedanya!

Kulit Kering Bukan Kulit Dehidrasi, Cari Tahu Bedanya!

Ternyata kulit kering dan kulit dehidrasi itu berbeda. Perbedaan ini juga menjadikan treatment yang dibutuhkannya juga berbeda lho. Jadi kalau selama ini kamu pikir kulit kamu itu jenis kulit kering, bisa jadi bukan kering tapi kulit normal yang lagi kekurangan cairan alias dehidrasi. Kira-kira apa yang membedakannya dan bagaimana sih cara menangani kulit kering dan ... continue reading
Membersihkan Tangan Berlebih Bisa Bikin Kulit jadi Over-washing

Membersihkan Tangan Berlebih Bisa Bikin Kulit jadi Over-washing

Sudah setahun berlalu semenjak Covid-19 masuk ke Indonesia. Sudah setahun juga kita menerapkan 3M, Mencuci tangan, Memakai masker, dan Menjaga jarak. Di awal pandemi dari 3 hal tersebut paling sering saya lakukan adalah mencuci tangan dan menggunakan hand sanitizer. Tapi sekarang saya agak mengurangi membersihkan tangan, terutama menggunakan hand sanitizer. Alasannya karena kulit tangan saya ... continue reading
Mitos Skincare Pria dan Fakta yang Kamu Harus Tahu | Bolehshop

Mitos Skincare Pria dan Fakta yang Kamu Harus Tahu

Skincare untuk pria, baik itu produk dan rutinitasnya emang bukan topik yang sering masuk ke dalam obrolan pria atau men's talk. Karena ternyata masih banyak kesalahpahaman soal skincare untuk pria, baik itu rutinitasnya atau pun mitos-mitos lain yang masih dipercaya. Termasuk mitos soal pria cuma butuh cuci muka saja. Selain itu, baru sekarang-sekarang mungkin mudah ... continue reading

Minimalist Skincare Routine

Beauty enthusiast, pasti pernah dengan soal trend minimalis skincare trend. Trend 10 langkah perawatan ala Korea sampai sekarang masih menjadi panutan untuk sebagian besar skincare enthusiast, mungkin kamu juga salah satunya. Tapi kadang enggak semua orang yang punya waktu sebanyak itu untuk melakukan rutinitas perawatan wajah. Minimalis skincare routine menjadi jawaban untuk mereka yang enggak ... continue reading
4 Fakta Menarik Snail Slime, Ingredients Skincare yang Lagi Hits - Bolehshop

4 Fakta Menarik Snail Slime, Ingredients Skincare yang Lagi Hits

Beberapa tahun belakangan, tepatnya medio 2019 dan 2020 jadi kebangkitan untuk skincare yang mengandung snail slime. Enggak sedikit brand baru dan brand lama yang kemudian memiliki produk "bernuansa" snail slime. Diantaranya bahkan blak-blakan menggunakan nama "Snail" pada produk mereka. Kalau diartikan ke dalam Bahasa Indonesia, snail slime artinya lendir siput. Kamu enggak salah baca, snail adalah siput, dan slime artinya lendir. ... continue reading
Manfaat Eksfolian Kimia dari Beragam Kandungan dalam Skincare - Bolehshop

Manfaat Eksfolian Kimia dari Beragam Kandungan dalam Skincare

Eksfoliasi adalah proses pengangkatan sel kulit mati dari permukaan kulit. Ada beberapa macam eksfolian sesuai jenis bahannya. Eksfolian kimia, eksfolian berbahan granular, atau alat pengelupasan kulit (exfoliant tool). Kulit kita secara alami melepaskan sel kulit mati agar dapat memberi ruang bagi sel-sel baru setiap 30 hari atau lebih. Terkadang, sel mati tidak terlepas sepenuhnya. Hal ini ... continue reading
Eksfoliasi, Tahapan Skincare yang Ternyata Sangat Kamu Butuhkan - Bolehshop

Eksfoliasi, Tahapan Skincare yang Ternyata Sangat Kamu Butuhkan

Beauty enthusiast, ternyata enggak banyak yang tahu seberapa penting eksofliasi untuk wajah kita. Dalam 10 langkah rutinitas skincare ala Korea, eksfoliasi masuk ke tahapan nomor 2. Artinya eksfoliasi dilakukan setelah mencuci atau menggunakan cleanser. Dimana proses ini sangat penting karena selanjutnya wajah kita akan mendapatkan treatment dari toner, essence, dan serum. Eksfoliasi jadi penting karena proses ini ... continue reading
Mitos Jerawat yang Masih Dipercaya Hingga Sekarang | Bolehshop

Ternyata Masih Banyak yang Percaya dengan Mitos Jerawat, Kamu Juga Ya?

Beauty enthusiast, tahu enggak sih, ternyata ada banyak referensi online tentang jerawat yang ternyata cuma sekedar mitos jerawat saja. Sedangkan yang kamu butuhkan saat ini adalah solusi, dan yang kamu temukan ternyata mitos yang enggak ngaruh sama sekali bahkan bisa bikin kita tambah jerawatan. Say no more ya guys, karena kita akan bahas mitos-mitos tentang jerawat yang sudah ... continue reading
Semua Hal Tentang Toner yang Wajib Kamu Tahu | Bolehshop

Semua Hal Tentang Toner yang Wajib Kamu Tahu

Kalau kamu penggemar BTS kamu pasti tahu bagaimana kondisi kulit V, J-Hope, dan Jungkook. Sebagai penampil mereka pasti memiliki rutinitas khusus untuk merawat kulit mereka. Toner menjadi salah satu produk skincare yang sering mereka sebutkan dalam beberapa kesempatan saat membahas tentang skincare rutin masing-masing member. Bahkan dalam beberapa kesempatan menyebut toner sebagai bagian penting dari rutinitas perawatan ... continue reading